1/3 Yang Menghilang


Ma, sejak Mama pergi. Setiap malam di Malang rasanya berbeda. Tak ada lagi yang bisa diajak ngobrol dan bercerita tentang apapun sampai larut. Nggak ada lagi tangan Mama yang bisa aku sentuh dan pipi Mama yang aku cium kalau aku hendak beranjak tidur. Semuanya begitu berbeda.

Dan dengan kepergiaan Mama, rasanya 1/3 dari hidupku menghilang dan tercerabut saat itu juga, tanpa pernah aku punya persiapan apapun.

Kata orang Ma, saat meninggal semua amal ibadah manusia terputus seketika itu juga kecuali dalam tiga hal. Dan hal yang ketiga itu katanya adalah doa anak yang sholeh. Masalahnya aku bahkan nggak tahu apakah aku bisa masuk dalam kategori anak yang sholeh?

Aku kangen, kangen banget sama Mama 😦

Advertisement
1 comment
  1. w said:

    Cara termudah untuk menjadi anak yang sholeh adalah dengan merelakan dan mengiklaskan kepergian mama, mas. Karena ratapan hanya akan menambah berat jalan mama.

    Semua orang pada akhirnya akan mati, hanya saja ada yang lebih dulu dari yang lain.

    So, dont be sad too long. You only have 2 choices:
    Let her go in peace and pray for her, or
    Let yourself broke down just because of it.

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s

%d bloggers like this: