Hasrat
Malam memuja hujan yang menapaki bumi
Saat semua hal tentangmu berbayang disini
Kenapa kita tidak menari di dalam deras hujan
Karena aku tak mau kehilangan waktu yang berjalan
Berbaringlah disini menatap malam yang sepi
Bukankah keindahan itu tercipta disini
Saat kita berdua menjala hasrat yang membuncah memecah keindahan
(Terjebak Macet di Kuningan, 20:31)
Anda pandai berpuisi pula rupanya.
woooooo…keren!
buat puisi di tengah kemacetan
Salam kenal ya.. ^^
jiaaaahhhhhh,,,Bisa jadi pujangga jugaa gan..aseekkk
Macet gak mslaaah yang pnting Bkin Puisi tetep jalan..haha
Salam hangat mas dari saya Rizki
berbaring saat nyupir? hmmm ckckckckckkc
Hi..aku gak komen kok cm pgn mohon ijin ngucapin salam kenal ya..salam dari blogger jogja..buat temen2 yg mbaca ini,salam kenal jg ya..salingberkunjung yuk,klo berkunjung pasti aku buatkan kopi wes,gmn..?ditunggu ya..
. tetap bagus juga meskipun dalam bentuk puisi juga.